Format Berita Acara Kehilangan Dokumen K3

Formulir Berita Acara Kehilangan Dokumen K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) digunakan untuk melaporkan kehilangan dokumen K3.

Formulir ini merupakan pendukung pelaksanaan Sistem Manajemen K3 OHSAS 18001 - 2007 klausul 4.4.5 Control of Documents.

Umumnya berita acara kehilangan dokumen K3 memuat isi sebagai berikut :

  1. Nomor berita acara.
  2. Identitas pembuat berita acara (Nama, NIK, Jabatan & Bagian).
  3. Identitas dokumen K3 yang hilang.
  4. Kronologis kehilangan dokumen (bila ada).
  5. Tanda-tangan pembuat berita acara. Sekretaris P2K3, Ketua P2K3 dan Direktur.

Download Format Berita Acara Kehilangan Dokumen K3

P-FRM-K3-012 Berita Acara Kehilangan Dokumen K3.doc (52 Kb)

Contoh Berita Acara Dokumen K3

Formulir Berita Acara Kehilangan Dokumen K Format Berita Acara Kehilangan Dokumen K3
LihatTutupKomentar